Makanan dan Minuman Tradisional Jawa Barat
Nih saya punya daftar makanan tradisional dari berbagai wilayah di Jawa Barat;
- Ciamis; galendo, pindang gunung, kerupuk, gula aren, gula kelapa, abon, dendeng sapi, sale pisang
- Tasikmalaya; molen tahu, molen sale, kacang sembunyi, pangsit tempe, dodol kacang ijo, ranginang, kue aci bergai macam rasa, abon, tutug oncom
- Garut; dodol garut, burayot, ladu ketan, kerupuk kulit (dorok dok)
- Sumedang; tahu sumedang, ubi cileumbu, salak bongkok, sawo citali, sale pisang, opak ketan
- Majalengka; ubi ganyong, opak
- Kuningan; peuyeum, angling, nasi kasreng (nasi bungkus ciri khas luragung), golono (gorengan khas dari luragung, keripik becak, gaplek luragung dan raragudig, kedempling.
- Cirebon; tahu gejrot, nasi jamblang, nasi lengko, tempe mendoan, intip, kerupuk mlarat, emping melinjo
Minuman berikut adalah minuman yang dari dulu sampai sekarang masih sering kita temui di pasaran ;
- cendol, bandrek, goyobod, bajigur, es campur oyen, beras kencur, kopi, teh, sakoteng.
EmoticonEmoticon